Kali ini saya akan membuat artikel tentang spesifikasi mesin yang sering digunakan di industri farmasi dan food salah satunya adalah Mesin High Shear Mixer Skala Pilot. Bagi anda yang sedang memerlukan atau mencari kebutuhan mesin tersebut bisa anda pelajari dan disesuaikan dengan spesifikasi yang diharapkan mulai dari kapasitas, material, aksesoris sampai dengan kualitas mesinnya. Jika mesin yang anda butuhkan sudah sesuai dengan keinginan bisa anda pesan pada pembuat mesin tersebut.
Berikut salah satu contoh spesifikasi mesin yang sering digunakan sebagai acuan dasar :
2. FUNGSI MESIN
Mesin ini memiliki cakupan dua bilah Scraper, Agitator Blades dan Shear Blades yang berputar pada satu sumbu dengan putaran berlawanan arah dan masing-masing memiliki kecepatan putaran yang berbeda. Scraper berfungsi untuk menyapu bahan yang menempel pada bagia dinding kemudian membawanya kembali kearah agitator blades dengan putaran berlawanan, kecepatannya 3 kali lebih rendah dari puataran agitator blades.
Agitator blades berfungsi untuk mengaduk bahan yang bersifat semi padat. Sedangkan fungsi dari Shear Blades adalah bahan yang masuk ke Shear Blades akan dipecah dan dipaksa keluar melalui kisi-kisi stator dengan kecepatan putaran tinggi, sehingga pencampuran akan lebih homogen
Mesin ini memiliki cakupan dua bilah Scraper, Agitator Blades dan Shear Blades yang berputar pada satu sumbu dengan putaran berlawanan arah dan masing-masing memiliki kecepatan putaran yang berbeda. Scraper berfungsi untuk menyapu bahan yang menempel pada bagia dinding kemudian membawanya kembali kearah agitator blades dengan putaran berlawanan, kecepatannya 3 kali lebih rendah dari puataran agitator blades.
Agitator blades berfungsi untuk mengaduk bahan yang bersifat semi padat. Sedangkan fungsi dari Shear Blades adalah bahan yang masuk ke Shear Blades akan dipecah dan dipaksa keluar melalui kisi-kisi stator dengan kecepatan putaran tinggi, sehingga pencampuran akan lebih homogen
3. SPESIFIKASI MESIN
4. HARGA MESIN
Spesifikasi :
· Kapasitas :
25 liter
· Dimensi Mesin WDH : 1300 x 500 x 2100 mm
· Dimensi Chamber : Ø 400 x 400 x 70 mm
· Material untuk contact product SS 316 L dan non
contact product SS 304
· Finishing : Inside and Outside Mirror Polish
· Power :
- Motor Mixer dalam 2 Hp, 2 pole,
2800 Rpm
- Gear Motor 1 Hp, 4 pole, 1400 Rpm
Ratio 1:20
- 1 unit Pompa
Vacuum 1 Hp, 380volt 50Hz sirkulasi
water
· Kelengkapan Chamber :
- Hopper Inlet Liquid
- Sight Glass
- Scraper (Teflon)
- Blade Mixer Utama
- Proses Lifting (Pengungkit
Menggunakan Gear Motor)
- Proses Tuang Hilting manual system
Engkol
- Isolator panas Rock woll dencity
25 mm
- 4 Bh Heater
- Vacuum gauge
Ø 3” Drat ¼”. Max Vacuum – 76 mmHg
- Termocouple PT 100
- 2 Bh Inverter
- Timer
- Spray Ball
- Sigh Glass + Lampu Sorot
· Unit Panel Control
· Kaki : Adjuster foot
Dokumen Kualifikasi : IQ
& OQ
Untuk harga mesin pastinya akan berpariatif karena sepsifikasi yang diinginkan selalu berbeda dengan kebutuhan setiap pelanggan. Jika anda memerlukan penawaran harga khusus bisa anda hubungi workshop yang sudah memiliki pengalaman cukup banyak tentang mesin tersebut. Salah satu workshop yang dapat dijadikan referensi untuk membuat mesin dan peralatan farmasi dan food bisa anda jalan jalan ke daerah bandung timur. Disana ada workshop cukup besar yang memiliki peralatan lengkap dalam pembuatan atau perancangan mesin. Hubungi kontak kami di alamat email prima.brteknik@yahoo.com atau download penawaran harga disini
Sperti itulah contoh spesifikasi secara umum yang dijadikan sebagai acuan dasar. Spesifikasi kebutuhan diluar itu bisa anda tambahkan atau bisa anda sesuaikan kembali spek mesin yang diinginkan. Sekian dulu postingan dari saya, jika ada yang ingin ditanyakan atau hal lain yang ingin disampaikan mengenai mesin tersebut atau mesin yang lainnya silahkan saja untuk berkomentar pada kolom komentar yang sudah disediakan. Atau untuk konsultasi dan pemesanan bisa anda hubungi kontak kami. Semoga artikel ini bermanfaat, salam sehat.